This is an old revision of the document!
Tanah
Tanah adalah bagian kerak bumi yang tersusun dari mineral dan bahan organik. tanah sangat vital peranannya bagi semua kehidupan di bumi karena telah mendukung kehidupan tumbuhan dengan menyediakan unsur hara dan air sekaligus sebagai penopang akar.